Kamis, 11 November 2010

bangun sebelum subuh dan tetap terjaga setelah subuh #2

tulisan ini belum ditambah2in krn masih ujian,hahaha..
Alhamdulillah ada seorang muslimah cantik yang berbaik hati ngasih komen.hal2 yang mau saya bahas juga...
silahkan dibaca :)

versi akhwatnya *nambahin yak?*,
memang akhwat itu lebih utama sholat di rumah.
tapi ketika dia mau ke masjid pun TIDAK BOLEH dihalangi
“Janganlah kalian melarang hamba-hamba perempuan Allah untuk mendatangi masjid-masjidNya” (HR Bukhari)
karena keutamaan sholat jamaah di masjid tidak akan gugur hanya karna yg melakukannya wanita [Ibnu Daqiq al-'Id]
“Shalat seseorang yang dilakukan secara berjamaah-keutamaannya-melebihi shalat yang dilakukannya di rumahnya atau di pasarnya dengan perbedaan 27 derajat. Hal itu dikarenakan jika salah seorang di antara mereka berwudhu, kemudian ia menyempurnakan wudhunya, kemudian pergi ke masjid dengan maksud semata-mata untuk melaksanakan shalat sehingga ia tidak melangkahkan kaki selangkah, melainkan Allah akan mengangkatnya satu derajat serta menghapuskan darinya satu dosa hinga ia meamsuuki masjid. Setelah ia masukmasjid, maka ia berada dalam shalatnya shalat itu yang menyebabkannya tidak keluar dari masjid, dan para malaikat akan memohonkan ampunan bagi salah seorang di antara kamu selama ia berada di tempat duduknya dimana ia mengerjakan shalat di atasnya seraya mereka berdoa : “ya Allah berilah ampunan baginya, ya Allah sayangilah ia” selama ia tidak berhadats” (HR Bukhari-Muslim)
apalagi keutamaan itu ditambah dg keutamaan sholat subuh.
jadi buat para wanita, jangan pernah juga melarang diri sendiri untuk sholat di masjid. karena islampun punya solusinya sendiri untuk menghindari fitnah.
Islam never comes up with a rule unless it gives us a solution to overcome the "consequencies caused" by the rule. ^^

(Jazakillah,Tazkia "winidepuh" fatimah )
*beberapa jam lg saya ujian CRP.SEMANGAT ^^

Tidak ada komentar:

Posting Komentar